Giat Sosial Membersihkan Tanah Longsor yang ada di Jalan Poros Desa
Administrator 13 Januari 2020 18:33:31 WIB
Ngulungwetannews - Para Relawan Gabungan melakukan pembersihan lokasi longsoran di beberapa titik yang berada di Jalan poros Desa Balai Desa Talun. para relawan ini terdiri dari Komunitas Sopir Se Desa Ngulungwetan dan Para Pemuda Ngulungwetan. "Karena ini juga aset vital, untuk jalan harus dibersihkan supaya kondisi jalan tidak licin akibat tercampurnya air dan material longsoran. Untuk pembuangan material longsoran dibuat untuk menguruk lubang-lubang yang membahayakan bagi pengendara.
Dokumen Lampiran : Giat Sosial Membersihkan Tanah Longsor yang ada di Jalan Poros Desa
Komentar atas Giat Sosial Membersihkan Tanah Longsor yang ada di Jalan Poros Desa
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- MUSRENAKEREN TINGKAT DESA TAHUN 2024
- PELAKSANAAN REMBUK STUNTING DESA NGULUNGWETAN TAHUN 2024 DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES TAHUN 2025
- INFOGRAFIS APBDES Desa Ngulungwetan Kecamatan Munjungan Kabupaten Trenggalek Tahun Anggaran 2024
- INFOGRAFIS APBDES DESA NGULUNGWETAN KECAMATAN MUNJUNGAN KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN ANGGARAN 2022
- MUSRENA KEREN Desa Ngulungwetan Tahun 2021
- REMBUG STUNTING DESA NGULUNGWETAN TAHUN 2021
- REALISASI APBDes TAHUN 2020